Sekilas Perusahaan

Klien menjadi fokus utama kami sejak pertama kali didirikan di tahun 2013. Selama beroperasi, PT Mitra Bakti UT telah berkembang menjadi salah satu perusahaan penyedia jasa tenaga kerja dengan total karyawan 887 orang dan telah beroperasi di 18 Kota besar di Indonesia.

Lihat Selengkapnya

Visi & Misi

Visi

"Menjadi perusahaan penyedia layanan Building Management yang terpercaya di Indonesia."

Misi

  • Memberikan pelayanan yang berkualitas.
  • Melaksanakan budaya kerja yang baik untuk memaksimalkan nilai perusahaan bagi para pemangku kepentingan.
  • Membangun hubungan kemitraan jangka panjang yang harmonis.
  • Sistem Digitalisasi dalam menunjang operation

Our Team

Teguh Setiono

President Director

Ismail Irsam

Customer Support & Sales Operation 1 Director

Sugianto Warngadi

Customer Support & Sales Operation 2 Director

Ari Setiyawan

Finance Accounting Tax & Legal Director

Arie Suhernowo

HCGA, HSSE, IT & Procurement Director